Emote Terima Kasih PUBG | Thanks Emote Sambutan Hangat PUBG
PUBG Mobile merupakan salah satu game survival shooter yang populer saat ini, bersamaan dengan free fire, PUBG juga memiliki gameplay yang sangat seru, namun yang menarik dalam game PUBG juga tersediaemote yang fungsinya untuk berkomunikasi antara sesama pemain PUBG. Emote ini dapat digunakan pada saat bermain atau juga pada saat di lobby, ada banyak sekali emote yang tersedia seperti emote melambaikan tangan, emote mengangguk, emote menari, emote Tertawa, emote Marah, emote Mengejek, emote Menyerah, emote Mengancam, emote tepuk tangan, emote Menggelengkan Kepala, emote Menunjuk, emote Memanggil dan lain sebagainya termasuk emote terima kasih atau emote thanks pubg.
Dari gambar emote terima kasih pubg atau gambar emote thanks pubg memang terlihat gambar seseorang yang mengangkat tangan kananya seperti memanggul ikon love. Emote terima kasih pubg ini juga bisa di artikan sebagai sambutan hangat pubg atau cara berterima kasih untuk seseorang dalam game PUBG. Untuk mendapatknya sebenarnya sangat mudah, anda hanya harus meningkatkan level royale pass hingga level 40, dengan begitu anda langsung bisa memperoleh emote thanks pubg mobile ini.
Cara Mendapatkan Emote Terima kasih PUBG Mobile
- Untuk mendapatkan emote thanks pubg silahkan anda buka dulu game pubg mobile di smartphone kalian masing – masing.
- Jika sudah di Lobby game, silahkan anda langsung tekan royale pass yang berada di bagian samping bawah ikon yang bertuliskan Rp
- Kemudian anda akan otomatis berada di rolae pass, lalu lanjut ke mission untuk menyelesaikan misi – misi anda sampai selesai.
- Untuk mendapatkan Emote Terima kasih, kalian mesti meningkatkan Royale pass sampai level tinggi minimal level 40.
- Setelah level royale pass anda 40, maka akan otomatis bisa mendapatkan sebuah emote terima kasih pubg atau emote thanks pubg.
- Selesai.
Dengan cara diatas kalian bisa mendapatkan emote thanks pubg dengan mudah, namuan yang harus menjadi PR kalian ialah cara meningkat level royale pass sampai lebel ke 40 ini yang cukup sulit karena harus menjalankan misi – misi yang terbilang sulit juga.
Baca juga : Gedung Ha Tinh PUBG
Seperti itulah informasi yang dapat kami share mengenai emote terima kasih pubg mobile dan cara mendapatkanya. Semoga bermanfaat dan terima kasih sudah menyimak ulasan kami hingga tuntas.